Tema Hari Bela Negara ke-75 Tahun 2023: “KOBARKAN BELA NEGARA UNTUK INDONESIA MAJU”

Artikel

Persiapan Lahan Pokdakan Wanita Kali Krajan Kaliduren Kebonharjo

10 September 2022 09:51:22  Administrator  493 Kali Dibaca  Berita Lokal

Siti Tadkhiroh selaku ketua Kelompok Pembudidaya Ikan Wanita Kali Krajan menyampaikan kepada enam belas anggotanya  untuk persiapan lahan kolam. Awal mula kolam akan dibagi beberapa titik lokasi di masing-masing anggota, namun dari Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Kulon Progo meminta untuk lahan dijadikan 1 lokasi supaya mudah untuk mengelola. 
Ketika diadakan pertemuan di Pokdakan Wanita Kali Krajan Kaliduren juga mengandeng bapak-bapak, atas saran bapak-bapak maka lokasi kolam menempati lahan Ibu Sukidah dan ibu Surtinah secara sukarela.  Pemilihan lahan tersebut karena bebas dari batu yang akan memudahkan pengerjaan kolam.
Pengerjaan kolam, pakan, bibit ikan lele, dan gurame  dilakukan dari DKP yang bekerja sama dengan pihak terkait. 
Anggota turut dalam giat persiapan kolam dibantu para bapak bersama dengan tukang yang sudah bekerja sama dengan DKP Kulon Progo. Kolam yang dibangun berjumlah 15 kolam kolam ukuran diameter 2 meter. Kolam untuk lele ada 7 kolam dan 8 kolam untuk gurame.

Penulis 
Tatik Purwantari

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Jln. Ngori Pelem Dukuh, Dusun Kleben,Kebonharjo, Samigaluh,Kulon Progo
Kalurahan : Kebonharjo
Kapanewon : Samigaluh
Kabupaten : Kulon Progo
Kodepos : 55673
Telepon : 082134940202
Email : pemdeskebonharjo@gmail.com

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:2.647
    Kemarin:488
    Total Pengunjung:305.581
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.16.83.150
    Browser:Mozilla 5.0

Statistik SID