Tema Hari Bela Negara ke-75 Tahun 2023: “KOBARKAN BELA NEGARA UNTUK INDONESIA MAJU”

Artikel

KWT Kebonharjo siap Mensuplai Sayuran untuk Program BPNT

15 Januari 2020 09:25:27  Administrator  496 Kali Dibaca  Berita Desa

Kelompok Wanita Tani Manunggal Karya Dusun Kleben, Desa Kebonharjo, Kecamatan Samigaluh, Kabupaten Kulon Progo mulai bulan Januari tahun 2020  siap mensuplai sayuran ke e-warung di dusun Jumblangan Desa Banjarsari berupa sayur buncis, bayam, jipang dan terong untuk mendukung program BPNT yakni bantuan pangan non tunai yang diperuntukkan pada penerima program PKH.

Rabu tanggal 15 Januari 2020 mahasiswa KKN Universitas Atma Jaya Yogyakarta berpamitan sekaligus menyerahkan bantuan bibit tanaman sayuran berupa bibit kangkung, buncis, cabe, kacang panjang, sawi dan bayam sebanyak 6 bungkus. Bibit tanaman diterima langsung oleh ketua KWT Manunggal Karya yaitu Ibu Ratminingsih yang juga sebagai Dukuh Kleben. Diwakili oleh Ibu Ratminingsih, anggota KWT Manunggal Karya mengucapkan terima kasih dan selamat jalan kepada mahasiswa .

Bantuan bibit diserahkan kepada KWT Manunggal Karya agar nantinya bermanfaat dan mempunyai nilai jual apabila sudah berkembang nantinya.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Jln. Ngori Pelem Dukuh, Dusun Kleben,Kebonharjo, Samigaluh,Kulon Progo
Kalurahan : Kebonharjo
Kapanewon : Samigaluh
Kabupaten : Kulon Progo
Kodepos : 55673
Telepon : 082134940202
Email : pemdeskebonharjo@gmail.com

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:8
    Kemarin:514
    Total Pengunjung:308.268
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.147.66.178
    Browser:Mozilla 5.0

Statistik SID